Gerbang Logika
PENGERTIAN GERBANG LOGIKA : Gerbang Logika adalah rangkaian dengan satu atau lebih dari satu sinyal masukan tetapi hanya menghasilkan satu sinyal berupa tegangan tinggi atau tegangan rendah.Dikarenakan analisis gerbang logika dilakukan dengan Aljabar Boolean maka gerbang logika sering juga disebut Rangkaian logika. Rangakaian logika sering kita temukan dalam sirkuit digital yang diimplemetasikan secara elekrtonik dengan menggunakan dioda atau transistor. Gerbang Logika = blok dasar untuk membentuk rangkaian elektronika digital ŸSebuah gerbang logika mempunyai satu terminal output dan satu atau lebih terminal input ŸOutput-outputnya bisa bernilai HIGH (1) atau LOW (0) tergantung dari level-level digital pada terminal inputnya.Oke berikut ini adalah jenis-jenis gerbang logika yang ada dan sering digunkan: 1. Gerbang AND Gerbang AND mempunyai dua atau lebih dari dua sinyal masukan tetapi hanya satu sinyal keluaran. Gerbang AND mempunyai sifat bila s